TOKYO
- Menteri Pertahanan Jepang, Takeshi Iwaya mengatakan, Angkatan Udara
akan menangguhkan penerbangan F-35A untuk sementara waktu setelah
hilangnya sebuah pesawat siluman tersebut. Sebuah jet siluman F-35A
Lockheed Martin Angkatan Udara Jepang hilang di Samudra Pasifik dekat
Jepang utara.
"Penyebab (penghilangan) tidak diketahui," Menteri Pertahanan Takeshi Iwaya seperti dikutip dari Kyodo, Rabu (10/4/2019).
Angkatan Udara Jepang mengatakan jet tempur kursi tunggal itu terbang sekitar 135 km timur pangkalan udara di Prefektur Aomori sekitar pukul 7:27 malam pada hari Selasa (9/4/2019).
"Penyebab (penghilangan) tidak diketahui," Menteri Pertahanan Takeshi Iwaya seperti dikutip dari Kyodo, Rabu (10/4/2019).
Angkatan Udara Jepang mengatakan jet tempur kursi tunggal itu terbang sekitar 135 km timur pangkalan udara di Prefektur Aomori sekitar pukul 7:27 malam pada hari Selasa (9/4/2019).
Credit sindonews.com